Warna benda
tergantung dari :
- Warna cahaya yang jatuh pada benda.
- Warna-warna yang dipantulkan atau diterima benda.
Ø
Benda-benda yang disinari oleh cahaya matahari
atau sumber cahaya lain, akan memantulkan warna cahaya yang sesuai dengan warna
benda ini, sedang warna cahaya lainnya diserap.
Contoh : Daun tumbuhan disinari sinar matahari
(Cahaya Polikhromatik), maka daun akan memantulkan warna hijau sedangkan warna
lain diserap.
Ø
Warna benda juga tergantung dari warna cahaya
yang dipantulkan atau yang diterima.
Contoh :
Benda berwarna biru bila disinari lampu warna merah maka benda tampak berwarna
hitam.
No comments:
Post a Comment